Mobil Esemka Siap Uji Emisi Kembali
Headlines News :

Mobil Esemka Siap Uji Emisi Kembali

Written By Rizki Khaizir on 2012-05-25 | 06.01

KoranFesbuk.info » Mobil Esemka Siap Uji Emisi Kembali. Perjuangan anak-anak SMK di Solo kembali akan dipertaruhkan. Mobil Esemka yang mereka banggakan akan kembali diuji emisi Balai Thermodinamika Motor dan Propulsi (BTMP), Tangerang, pekan depan. Kesiapan tersebut disampaikan Wakil Wali Kota Solo Hadi Rudyatmo.

Mobil Esemka Siap Uji Emisi Kembali

Rudy mengatakan bahwa uji emisi diperkirakan akan dilakukan sekitar 28 - 30 Mei. Rudy mengatakan kegagalan uji emisi yang pertama menjadi pelajaran. Pihaknya saat ini sudah memperbaiki komponen Engine Control Unit (ECU) yang berpengaruh langsung terhadap kadar gas buang. Untuk mempersiapkan uji emisi ke dua ini Esemka telah dua kali menjalani dua kali uji emisi mandiri. (KF-Mrg/1/10/Media Indonesia)

Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : MasTer Q | Unik dan Lucu | Lirik Lagu
Copyright © 2011. Koran Fesbuk - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger -